Mensubmit Blog ke Ribuan Web Dengan Imtalk ~ Tak bisa dipungkiri, keberadaan suatu blog atau web akan diakui apabila terlacak atau terindex oleh mesin pencari (search engine) macam google, yahoo,maupun bing. Untuk mendapatkan index dari mesin pencari tentu saja kita harus submit blog atau web kita ke mesin pencari dan directory.
Bila dilakukan dalam jumlah yang banyak tentu hasilnya akan berbanding lurus, semakin banyak kita submit blog atau web kita, maka blog atau web kita akan semakin cepat terindex di search engine.
Yang menjadi masalah adalah semakin banyak kita submit blog… tentu kita juga membutuhkan waktu yang tidak sedikit pula. Apalagi dengan koneksi internet yang pas-pas an {masa quota telah habis} tentu akan membutuhkan waktu yang semakin lama dan menjengkelkan.
Untuk mengakali hal itu, kali ini saya akan sharing, teknik mensubmit blog ke ribuan web
Caranya sebagai berikut :
Buka tool ini di new tab
http://www.imtalk.org/cmps_index.php?pageid=IMT-Website-Submitter
Isikan nama blog anda, berikut niche dan keywordnya.
Pilih, berapa web yang anda harapkan (di isi kosong kalau ingin submit ke sema web, sekitar 2514)
Tekan tombol submit.
Sambil minum kopi. Tunggu aja proses submitnya berlangsung, jangan sekali kali disclose ya, cukup di minimize aja.
Setelah selesai, tunggu aja dalam beberapa hari blog akamu akan terindex di google atau search engine.
Selain mendapatkan index, teknik ini ternyata juga mendatangkan traffic lho ke blog kamu
Pesan : Kalo internetnya lemot, misalnya submit aja secara berkala misal sehari 500 web saja.
Kalau saya sih nunggu nya ampe lumutan, 2500++ sekaligus, agak lama juga nih buktinya, (Karena gambarnya cukup gede, silahkan di klik untuk preview)
Posting Komentar